4.7
9 review
24.00 MB
Everyone
Content rating
100
Downloads
Keliling Jakarta screenshot 1 Keliling Jakarta screenshot 2 Keliling Jakarta screenshot 3 Keliling Jakarta screenshot 4 Keliling Jakarta screenshot 5 Keliling Jakarta screenshot 6

About this product

Permainan edukatif untuk memperkenalkan objek-objek pariwisata di Jakarta.

Rating and review

4.7
9 ratings

Keliling Jakarta description

Permainan edukatif untuk memperkenalkan objek-objek pariwisata di Jakarta yang dilengkapi dengan fitur-fitur menarik seperti Achievement, Leaderboard, dan In-App Purchase.

Keliling Jakarta merupakan permainan untuk menguji pengetahuan pemain mengenai objek-objek pariwisata yang terletak di Provinsi DKI Jakarta. Secara umum, gameplay permainan ini mempunyai dua karakter utama. Pemain digambarkan sebagai seorang anak kecil yang harus terus berlari menghindari seekor tikus. Pemain akan berlari lebih cepat dan menjauhi tikus tersebut apabila berhasil menjawab pertanyaan yang muncul dengan jawaban yang tepat.
↓ Read more

Version lists